Rabu, 03 Februari 2016

Settingan PPSSPP di Android agar tidak Lag

Settingan PPSSPP di Android agar tidak Lag - Hallo sobat , kali ini saya akan membagikan settingan ppsspp terbaik saya pada saat masih memegang hh samsung galaxy grand duos seri pertama, dimana hp itu low spek untuk bermain game, setelah saya bereksperimen, ternyata settingan racikan saya ini berhasil membuat mengurangi lag pada game. oke sob bisa di lihat ya settingannya di bawah ini.














ada beberapa game yang tidak support Skip Buffer Rendering, maka akan menjadi black screen pada game tersebut. waduh gimana donk solusinya? mudah sob , kita hanya mengganti Skip Buffer ke Buffered Rendering. dan bila display burem atau blur kita ganti native rendering resolution jadi 2xPSP. Nah itu dia settingan terbaik untuk hh low. sekian dari saya semoga bermanfaat. asalamualaikum Wr Wb.
Settingan PPSSPP di Android agar tidak Lag
4/ 5
Oleh

Berlangganan via email

Suka dengan postingan di atas? Silakan berlangganan postingan terbaru langsung via email.